Lagu Terpopuler di Dunia, Apa Saja Ya?

  
lagu terpopuler di dunia

Berbicara mengenai musik yang seringkali dimanfaatkan sebagai salah satu cara untuk menyatukan semua orang di berbagai belahan dunia, walaupun bahasa yang digunakan berbeda. Tapi tidak bisa dipungkiri bahwa musik ataupun lagu merupakan hal yang disukai secara universal. Termasuk salah satunya adalah lagu terpopuler di dunia yang paling banyak didengarkan karena lagunya yang enak.

Tentu saja artis yang menyanyikannya memiliki kualitas suara. Lantas lagu apa saja yang terbukti populer. Sehingga dianggap legenda atau bahkan lagu sepanjang masa berikut ini akan kita bahas.

1. Camila Cabello – Havana

Lagu pertama datang dari penyanyi cantik dengan judul Havana. Semua orang pasti tahu lagu yang mengusung tema alunan musik dan ciri khas seperti lagu Mexico, disertai dengan gitar yang menghanyutkan. Havana berhasil menjadi lagu terpopuler yang ada di dunia dan masuk kedalam lagu milenial favorit.

Selain itu di tahun 2017, Camila berhasil bertahan dan mengambil posisi 1 selama berminggu-minggu. Sehingga ia menjadi penyanyi wanita pertama. Lagu Havana kembali dinyanyikan versi mereka. Tentu saja tidak kalah bagus dari penyanyi aslinya.

2. Eagles – Hotel California

Lagu selanjutnya yang masuk kedalam lagu terpopuler di dunia dan dianggap lagu legenda adalah Hotel California. Siapa sih yang tidak tahu dengan lagu ini ? Bahkan anak muda di era milenial sekalipun tahu lagu country, yang sangat populer ini.

Dengan lirik yang luar biasa disertai musik yang sangat keren, menjadikan lagu ini benar-benar sempurna. Tidak bisa dipungkiri bahwa Hotel California, menjadi lagu terbaik yang pernah ada. Sehingga cocok sekali dinyanyikan bersama-sama.

3. Hey Jude – The Beatles

Selanjutnya lagu terpopuler di dunia ketiga, yang bisa didengarkan sebagai salah satu lagu legenda yaitu Hey Jude dari The Beatles Band yang berasal dari Inggris ini. Tentu saja berhasil membuat fans yang mendengarkan lagu mereka bukan hanya sejak zaman dahulu. Tetapi hingga saat ini berikan berisikan pesan positif.

Selain itu lagunya juga bermakna, sehingga banyak orang yang menganggap bahwa lagu ini dapat memberikan kesan yang membahagiakan. Ketika didengarkan tidak ada yang bisa membantu kita untuk berhenti melantunkan lagu Hey Jude, terutama jika para pendengarnya sangat senang untuk bermain music. Band yang berasal dari Inggris dan sudah muncul sejak tahun 1960 ini, memproduksi banyak lagu yang tidak diragukan lagi.

4. Sweet Child O’Mine – Guns N’Roses

Selanjutnya lagu terpopuler di dunia yang tidak boleh dilupakan yaitu Sweet Child O’Mine yang dinyanyikan oleh band populer Guns N’Roses. Sebagai pecinta musik rock lagu ini tidak boleh dilewatkan.

Namun bagi para pendengar yang tidak terbiasa mendengarkan musik rock sekalipun, lagu ini terdengar sangat enak dan sering kali dinyanyikan. Bahkan lagu ini seringkali dinyanyikan di ajang perlombaan. Faktanya walaupun banyak yang ragu, namun pecinta lagu rock pasti setuju.

5. Whitney Houston – I’ll Always Love You

Siapa yang tak kenal penyanyi dengan suara yang sangat bagus dan tinggi Whitney Houston. Sebagai seorang diva dan juga legenda lagu yang paling populer dan dikenang, sepanjang masa adalah I Always Love You. Lagu ini berhasil mendapatkan 16 penghargaan sepanjang tahun 1993 hingga 1994.

Selain itu lagu ini juga berhasil menduduki puncak tangga lagu billboard 100 selama 14 minggu di tahun 1992. Whitney Houston memang populer sebagai penyanyi berkulit hitam, yang menciptakan lagu dengan nada yang sangat tinggi dan indah. Disertai dengan lirik yang menghanyutkan. Bagi banyak orang lagunya tidak akan pernah terlewatkan.