Game Free Fire Offline, Ini Mode Yang Bisa Digunakan

  
Game free fire offline

Game free fire offline adalah satu dari sekian banyak game bergenre battle royale. Cara memainkannya yang mudah dan bersistem RPG menjadikan banyak yang menyukai game ini. salah satu ciri khas game ini adalah pemain harus hidup secara survival dan membunuh lawan untuk mempertahankan hidup di permainan tersebut.

Survival game memang sangat disukai belakangan ini. terbukti sudah banyak game pendahulu game free fire offline yang sukses di pasaran. Beberapa bahkan masih tenar hingga sekarang dan menjadi pesaing kental game satu ini. game ini menjadi hiburan kekinian yang digemari oleh milenials hingga membentuk squad dari game ini. berikut ini adalah penjelasan tentang mode permainan ini.

1. Solo

Bagi yang menyukai permainan jenis solois, maka dapat mengaktifkan mode solo untuk bermain secara individual dalam mempertahankan hidup. Selain itu mode solo juga mempermudah gerak ruang pemain agar bebas membunuh siapapun yang menjadi lawan agar dapat mempertahankan daya hidup.

Salah satu kelemahan mode solo di game offline ini adalah pemain tidak dapat berada di zona yang sama dengan musuh. sehingga pemain diberikan waktu untuk berada di zona aman sebelum bermigrasi ke zona lain. Pemain juga akan mudah terkecoh dan terbunuh di beberapa saat karena keberadaan musuh yang dapat datang dari mana saja.

2. Duo

Mode permainan ini dapat dimainkan oleh pemain bersama teman ataupun kerabat dekat. Apabila memiliki kekasih yang mempunyai hobi sama pun dapat menggunakan mode ini. kelebihan dari mode ini, pemain dapat melindungi satu sama lain dan dapat berbagi berbagai perlengkapan yang dimiliki. 

Pemain juga dapat mengakses zona lebih luas sehingga tidak perlu takut untuk berada dekat dengan musuh. Pemain dengan mode duo ini biasanya dapat menukar beberapa item sesuai kemauan pemain.

3. Squad

Bagi yang menyukai permainan yang dapat dimainkan ketika sedang berkumpul dengan teman dan sanak saudara, dapat mengaktifkan mode squad di game free fire offline ini. pemain dapat mengakses squad beranggotakan 4 orang. kelebihan dari mode ini adalah para pemain dapat menyembuhkan dan menyelamatkan anggota lainnya yang ada di dalam squad.

Mode ini sangat digandrungi terbukti dengan jumlah pemain yang memainkan squad ini lebih banyak daripada dua mode diatas. Saat berkumpul bersama teman dan ingin bermain game pun bisa menggunakan mode ini agar semakin seru.

4. Death race

Mode ini merupakan mode langka yang jarang ditemui di game free fire offline. biasanya mode ini akan ada di beberapa waktu saja. Contohnya seperti ketika ada event penting atau anniversary khusus. Game ini juga sering mengikuti trend dari beberapa film bergenre sama dan menjadikannya tema permainan, contohnya adalah death race ini. mode ini bersifat duo dan pemain dapat menggunakan kendaraan amfibi sebagai sarana dalam game.

5. Mad Dog

Mode game ini adalah mode yang paling banyak anggota pemainnya. Dapat mencakup hingga 20 orang. Mode mad dog memiliki kelemahan yaitu jangka waktu permainannya yang singkat sehingga pemain akan terkendala dan lebih diburu waktu dari biasanya. Dalam mode ini seluruh pemain dalam squad dapat melakukan pertolongan penyembuh seperti dalam mode squad biasa.

Itulah penjelasan singkat mengenai mode di dalam game free fire offline. Game ini merupakan trendsetter bagi segala kalangan usia. Permainannya yang menguji adrenalin sangat cocok bagi yang menyukai game bergenre survival battle royal mode ini. Selain itu, tidak perlu lagi khawatir kehabisan pulsa atau paket data karena game ini dimainkan secara offline.